Advertisement
#demokrasi-kita
Kamis , 22 Aug 2024, 19:11 WIB
Demokrasi Kita: Pemikiran Bung Hatta Soal Rakyat dan Kekuasaan
Tahun 1960, keadaan perekonomian negara Indonesia kacau. Di mana-mana, kelesuan terjadi. Harga-harga barang kebutuhan pokok membumbung tinggi. Uang yang beredar pada waktu itu dibanding dengan 10 tahun sebelumnya adalah...
Kamis , 22 Aug 2024, 18:29 WIB
Demokrasi yang Asli Indonesia
Sebelum era kolonialisme datang, Indonesia merupakan wilayah yang terdiri atas kerajaan-kerajaan feodal. Meskipun begitu, raja-raja tidak dapat mengabaikan atau meniadakan sistem demokrasi asli Indonesia, yakni yang hidup di dalam desa-desa. “Bukti ini menanam keyakinan bahwa demokrasi Indonesia yang asli kuat bertahan, liat hidupnya. Seperti kata pepatah Minangkabau, ‘indak...