Advertisement
#desa-di-bulan
Rabu , 06 Jan 2016, 11:12 WIB
Badan Antariksa Eropa Ingin Bangun Desa di Bulan
REPUBLIKA.CO.ID, Lembaga antariksa kian berambisi untuk mencari kehidupan lain di luar bumi. Kali ini badan antariksa Eropa (ESA) berkeinginan untuk membangun desa di bulan. Ambisi ini diumumkan pada Simposium...
Jumat , 17 Jul 2015, 05:30 WIB
Profesor Ini Ingin Bangun Desa di Bulan?
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Profesor Johann Dietrich Woerner baru saja terpilih menjadi Direktur Jendral Badan Antariksa Eropa. Namun, dia memiliki beberapa rencana berani terkait eksplorasi ruang angkasa. BBC menanyakan mengenai visinya mengenai eksplorasi ruang angkasa. Dia enggan menanggapinya dengan manfaat antariksa bagi ekonomi dan sosial. Dia ingin hal yang lebih besar dari itu. Menurutnya, harus ada visi yang lebih besar....