Din: Radikalisasi Ekonomi Juga Terjadi

REPUBLIKA.CO.ID,SURABAYA--Ketua Umum PP Muhammadiyah, Prof Din Syamsuddin, menyatakan radikalisasi di Indonesia bukan hanya ideologi, namun juga terjadi radikalisasi ekonomi, sosial, dan budaya. "Radikalisasi sebagai dampak global tidak hanya ideologi, namun kita juga sok, misalnya kita menjalin kerja sama kawasan pasar ekonomi ASEAN-Cina (ACFTA). Padahal, hal itu membuat asing mudah masuk ke Indonesia," katanya di Surabaya, Senin. Ia mengemukakan hal itu saat...

Din Syamsudin

Din Syamsudin Siap Calonkan Diri Kembali

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Ketua Umum PP Muhammadiyah, Din Syamsudin, menyatakan kesediaannya untuk dicalonkan kembali menjadi orang nomor satu di tubuh organisasai Islam itu pada 1-2 Juli 2010. Namun demikian dia tetap menyerahkan keputusan kepada muktamar Muhammadiyah.“Kalau diberi jabatan ya terima, bismillah. Kalau tidak diberi jabatan, ya terima juga, jangan ngambek, tetap berkontribusi di Muhammadiyah,” ujar Din Syamsudin di UHAMKA Pasar Rebo,...

Kamis , 10 Jun 2010, 20:54 WIB

PP Muhammadiyah Temui Presiden, Apa Agendanya?