Petugas dan anggota polisi mengatur laju kendaraan yang melintas menuju arah Jakarta saat pemberlakuan sistem contraflow di Tol Jakarta-Cikampek, Karawang, Jawa Barat, Senin (16/5/2022). PT Jasa Marga (Persero) Tbk akan memberlakukan diskon sebesar 20 persen untuk tarif terjauh Jalan Tol Jakarta-Cikampek (Japek).

Ada Diskon 20 Persen untuk Tarif Tol Jakarta-Cikampek, Ini Syaratnya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Jasa Marga (Persero) Tbk akan memberlakukan diskon sebesar 20 persen untuk tarif terjauh Jalan Tol Jakarta-Cikampek (Japek). Diskon tarif tol tersebut berlaku di dua gerbang tol (GT) yaitu Cikampek Utama menuju dan dari arah Trans Jawa dan GT Kalihurip Utama Jalan Tol Cipularang yang menuju atau dari arah Bandung. Direktur Utama Jasa Marga Subakti Syukur menjelaskan,...

Pekerja sedang melakukan perbaikan di jalan Tol Tangerang-Merak, Banten, Kamis (28/5).

Sabtu , 13 Jun 2015, 14:08 WIB

Menpupera: Diskon Jalan Tol Sekitar 25-35 Persen