#diskriminasi-china
Selasa , 28 Apr 2020, 19:54 WIB
Warga Afrika di China Terus Alami Diskriminasi
REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING — Warga Afrika yang tinggal di China masih mengalami diskriminasi dan rasialisme. Mereka menghadapi tindakan bermusuhan karena dianggap sebagai pembawa Covid-19. Frank Nnabugwu adalah salah satu warga...
Selasa , 14 Apr 2020, 00:18 WIB
China Bantah Diskriminatif pada Warga Afrika Saat Pandemi
REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING — Pemerintah China membantah bersikap diskriminatif terhadap warga Afrika dalam upaya mencegah peningkatan kasus Covid-19 di negaranya. Beijing mengklaim memperlakukan semua warga asing dengan setara. “Kami tak memiliki diskiriminasi di China terhadap saudara-saudara Afrika,” kata juru bicara Kementerian Luar Negeri Cina Zhao Lijian pada Senin (13/4). Dia menuding Amerika Serikat (AS) berusaha mempolitisasi masalah tersebut. Tujuannya yakni merusak hubungan China...