Kantor Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (DJP Kemenkeu) di Jakarta.

Ditjen Pajak Tegaskan Susu Impor dan Lokal Bebas PPN

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan, Dwi Astuti menjelaskan, baik susu impor maupun susu lokal dari peternak di Indonesia sama-sama dibebaskan dari Pajak Pertambahan Nilai (PPN). Penjelasan ini menanggapi isu perbedaan perlakuan pajak terhadap susu impor dan susu lokal yang belakangan menjadi perbincangan publik. Dwi menjelaskan, berdasarkan ketentuan dalam Pasal 7 ayat (2) huruf i Peraturan...

Ilustrasi pelayanan kantor pajak.

Ditjen Pajak: Pemadanan NIK dan NPWP Capai 84,02 Persen

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menyatakan progres pemadanan NIK dengan NPWP telah mencapai 84,02 persen per 28 Februari 2024. Secara jumlah, NIK yang telah terpadankan dengan NPWP mencapai 61,51 juta. “Sampai hari ini, pemadanan NIK-NPWP sudah 61.516.178 atau 84,02 persen dari total yang harus dipadankan sebanyak 73,2 juta,” kata Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat Dwi Astuti DJP...