#dompet-dhuafa-tokopedia
Selasa , 23 Aug 2022, 09:09 WIB
Tokopedia dan Dompet Dhuafa Distribusikan 920 Parsel Ramadan In Style
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dompet Dhuafa melalui tim Lembaga Pelayan Masyarakat (LPM) mendistribusikan donasi Tokopedia, Jumat (19/8/2022) lalu. Sebanyak 40 parsel untuk yatim dan dhuafa dibagikan di Masjid Al Barokah...
Sabtu , 16 May 2020, 20:43 WIB
Tokopedia-Dompet Dhuafa Kirim Paket Kebaikan Bagi si Miskin
REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG SELATAN -- Setelah menggulirkan paket nutrisi untuk para tenaga medis dan paket school kit untuk anak yatim, kini Perusahaan e-commerce terkemuka, Tokopedia, melengkapi aksi kebaikan ramadhan dan penanggulangan Covid-19 dengan menggulirkan paket sembako ramadhan untuk kelompok miskin, rentan dan terdampak. Pemberian sembako dilakukan pada Sabtu (16/5) di kawasan Sawah Lama dan Pisangan, Ciputat, Tangerang Selatan. Penerima manfaat sembako ini...