#draf-ruu-ekstradisi-buronan
Senin , 07 Nov 2022, 14:59 WIB
Komisi III Pertanyakan Keseriusan Pemerintah Bahas RUU Ekstradisi Buronan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Komisi III Arsul Sani mempertanyakan keseriusan pemerintah terhadap pembahasan RUU rancangan undang-undang (RUU) tentang Pengesahan Perjanjian Antara Pemerintah Republik Indonesia dan Pemerintah Republik Singapura tentang Ekstradisi...
Senin , 07 Nov 2022, 11:58 WIB
Komisi III Tolak Draf RUU Ekstradisi Buronan Indonesia-Singapura
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi III DPR tak menerima draf dan paparan terkait RUU tentang ekstradisi buronan Indonesia-Singapura dari pemerintah. Komisi III menolaknya karena seharusnya yang menyerahkan adalah Menkumham Yasonna H Laoly dan Menlu Retno Marsudi. Wakil Menteri Hukum dan HAM (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej dan Direktur Asia Tenggara Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) Mirza Nurhidayat menyerahkan draf rancangan undang-undang (RUU) tentang...