#dugaan-pidana-kebakaran-gedung-kejakgung
Kamis , 17 Sep 2020, 18:33 WIB
Ada Unsur Pidana, DPR Minta Usut Tuntas Kebakaran Kejakgung
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Komisi III DPR RI Herman Herry mendesak Bareskrim Polri melakukan penyelidikan lebih lanjut soal dugaan adanya tindak pidana dalam kebakaran gedung Kejaksaan Agung (Kejakgung). Polri...
Kamis , 17 Sep 2020, 17:28 WIB
Jampidum: Kejakgung dan Polri Usut Dugaan Pidana
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum (Jampidum) Fadil Zumhana mengatakan, dari awal pihaknya selalu bekerja sama dengan Mabes Polri untuk mengusut kasus kebakaran gedung Kejaksaan Agung (Kejagung). Ia pun mendukung penuh hari ini Polri bisa menyimpulkan hasil penyelidikan kasus tersebut dan nantinya mereka akan mengusut tuntas kasus tersebut. "Kami apresiasi kerja keras dari teman-teman Bareskrim Polri yang mengungkap adanya...