Advertisement
#edgar-benitez
Rabu , 01 Apr 2020, 14:23 WIB
Eks Pemain Timnas Paraguay Kemalingan Seribu Jersey
REPUBLIKA.CO.ID, SAN LORENZO -- Mantan pemain timnas Paraguay Edgar Benitez dilaporkan kehilangan koleksi jersey-nya. Termasuk di antaranya jersey yang pernah digunakan Lionel Messi, Paul Pogba, dan Ronaldinho. Tak tanggung-tanggung, pemain berusia...