Advertisement
#efek-cuaca-pada-virus-corona
Kamis , 02 Jul 2020, 20:37 WIB
Virus Corona Bisa Menyebar di Segala Cuaca, Juga Saat Panas
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Asumsi mengenai cuaca panas bisa mengakhiri pandemi Covid-19 sempat mengemuka. Para ahli telah mematahkan asumsi tersebut sekaligus menekankan bahwa virus baru ini masih sulit diketahui karakteristiknya.Michael...