#eksekutor-hakim-jamaluddin
Selasa , 21 Jan 2020, 17:01 WIB
Pelaku Pembunuhan Hakim Jamaluddin Bakar Barang Bukti
REPUBLIKA.CO.ID, MEDAN— Setelah membuang jenazah hakim Pengadilan Negeri Medan, Jamaluddin, di Desa Suka Dame, Kecamatan Kutalimbaru, Kabupaten Deli Serdang, dua tersangka yakni JP dan RF menghilangkan sejumlah barang bukti...
Selasa , 21 Jan 2020, 15:43 WIB
Tangis Ibu Eksekutor Hakim Jamaluddin
REPUBLIKA.CO.ID, MEDAN -- Setelah melakukan rekonstruksi adegan pembuangan sejumlah barang bukti pembunuhan berencana hakim Pengadilan Negeri Medan Jamaluddin di Desa Suka Damai, Kecamatan Kutalimbaru, Selasa (21/1), selanjutnya tim menuju lokasi terakhir rekonstruksi. Lokasi terakhir yakni di rumah tersangka RF di Jalan Anyelir, Kelurahan Simpang Selayang, Kecamatan Medan Tuntungan.Setibanya di lokasi, tim penyidik Polda Sumut bersama Polrestabes Medan dan juga...