Ketua BPD ASEPHI DIY periode 2018-2023, Emirita Pratiwi, saat memberikan sambutan pada acara Musyawarah Daerah (Musda) VII Badan Pengurus Daerah (BPD) Asosiasi Eksportir dan Produsen Handicraft Indonesia (ASEPHI) DIY di Yogyakarta, Kamis (26/10/2023).

Pasar Ekspor Belum Pulih, ASEPHI DIY Dorong Anggota Perkuat Kolaborasi

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Badan Pengurus Daerah (BPD) Asosiasi Eksportir dan Produsen Handicraft Indonesia (ASEPHI) Daerah Istimewa Yogyakarta menggelar Musyawarah Daerah (Musda) VII di Yogyakarta, Kamis (26/10/2023). Musda dihadiri beberapa tamu penting dari Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) yang merupakan mitra asosiasi eksportir, ASEPHI DIY. Selain itu acara tersebut juga dihadiri pula oleh asosiasi-asosiasi dari Yogyakarta yang punya kedekatan dengan BPD ASEPHI...

Aktivitas ekspor impor (ilustrasi). PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) melakukan riset bersama/joint research dengan Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI)/ Indonesia Eximbank mengenai dampak konsumsi listrik terhadap nilai ekspor dan pemetaan wilayah prioritas sektoral.

LPEI dan PLN Kaji Konsumsi Listrik untuk Naikkan Ekspor

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) melakukan riset bersama/joint research dengan Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI)/ Indonesia Eximbank mengenai dampak konsumsi listrik terhadap nilai ekspor dan pemetaan wilayah prioritas sektoral. Adapun kajian bersama ini sebagai tindak lanjut dari penandatanganan kerja sama yang telah dilakukan kedua belah pihak pada 25 Agustus 2021.Tujuan dari riset bersama ini untuk memetakan...