terminal LNG (ilustrasi)

Perdagangan LNG Dunia akan Terganggu

REPUBLIKA.CO.ID, SINGAPURA -- Gejolak hubungan diplomatik Qatar dan empat negara Arab lainnya dikhawatirkan mengganggu perdagangan gas alam cair (LNG). Sehari setelah pemutusan hubungan diplomatik tersebut, armada kapal milik Doha langsung dilarang mengunakan pelabuhan regional sehingga dapat mengancam kegiatan perdagangan LNG. Dilansir Reuters, Rabu (7/6), para trader LNG khawatir, negara-negara Arab tersebut akan menolak pengiriman pengiriman LNG dari negara Teluk....

Warga Qatar menikmati berjalan-jalan di pinggir laut di Doha.

Selasa , 06 Jun 2017, 19:05 WIB

WNI di Qatar Diimbau Tetap Tenang

Amerika disebut akan meredakan keteganan Arab Saudi dan Qatar (Ilustrasi)

Selasa , 06 Jun 2017, 18:50 WIB

AS Redakan Ketegangan Qatar dan Negara-negara Arab