#endemi-malaysia
Rabu , 23 Mar 2022, 12:52 WIB
Mulai 1 April, Aturan Jaga Jarak di Masjid dan Surau di Serawak Dicabut
REPUBLIKA.CO.ID, KUCHING -- Ibadah sholat berjamaah di masjid-masjid atau surau di Sarawak, Malaysia dapat dilakukan tanpa memperhatikan aturan jaga jarak. Kebijakan ini akan berlaku mulai 1 April 2022. Dilansir dari Bernama,...
Selasa , 22 Mar 2022, 14:43 WIB
Perlis Izinkan Jamaah Belum Divaksinasi Covid-19 Masuk Masjid
REPUBLIKA.CO.ID, KANGAR -- Dewan Agama Islam dan Adat Melayu Perlis (MAIPs) di Malaysia akan mengizinkan jamaah berpartisipasi dalam kegiatan masjid tanpa terikat oleh status vaksinasi Covid-19. Hal itu berlaku efektif 1 April 2022, setelah transisi negara ini ke fase endemi pada tanggal tersebut. Raja Muda Perlis Tuanku Syed Faizuddin Putra Jamalullail mengatakan anak-anak juga akan diizinkan mengikuti sholat di masjid dan...
Selasa , 30 Nov 2021, 21:33 WIB
Malaysia Tangguhkan Endemi Akibat Varian Omicron
REPUBLIKA.CO.ID, KUALA LUMPUR -- Pemerintah Malaysia menangguhkan peralihan fase pandemi...