Warga bersama BPBD Sleman menjaga portal jalan naik menuju Turgo di Dusun Ngepring, Sleman, Yogyakarta, Rabu (27/1).

In Picture: Erupsi Merapi, Akses Menuju Turgo Ditutup

REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN -- Warga bersama BPBD Sleman menjaga portal jalan naik menuju Turgo di Dusun Ngepring, Sleman, Yogyakarta, Rabu (27/1). Akses jalan menuju Turgo usai terjadi guguran dan awan panas cukup besar pada Rabu (27/1) siang. Pada saat yang sama ratusan warga Turgo pun telah diungsikan menuju...

Gunung Merapi

BPPTKG: Terdengar 5 Kali Suara Guguran dari Gunung Merapi

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) menyebutkan suara guguran terdengar sebanyak lima kali dari Gunung Merapi berdasarkan periode pengamatan pada Selasa (15/12) mulai pukul 00.00 WIB sampai 24.00 WIB. Suara guguran di gunung api aktif itu terdengar dengan intensitas lemah hingga keras. Kepala BPPTKG Hanik Humaida melalui keterangan resminya di Yogyakarta, Rabu (16/12), pada periode itu,...