#euro-digital
Jumat , 28 Apr 2023, 07:45 WIB
Eropa Bersiap Rilis Aturan Kripto Pertama di Dunia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Parlemen Eropa telah mendukung aturan kripto UE, yang akan diluncurkan secara bertahap mulai Juli tahun depan. Itu adalah undang-undang komprehensif pertama di dunia yang dirancang khusus...
Selasa , 17 May 2022, 00:12 WIB
ECB Muulai Pengembangan Euro Digital pada Akhir 2023
REPUBLIKA.CO.ID, DUBLIN -- Bank Sentral Eropa (ECB) menyatakan dapat memulai pengembangan euro digitalnya, versi elektronik dari uang kertas dan koin, pada akhir tahun depan. Anggota dewan ECB Fabio Panetta dalam konferensi di Dublin, Irlandia, mengatakan, euro digital bisa diluncurkan dalam empat tahun ke depan. "Akhirnya, pada akhir 2023 kami dapat memutuskan memulai fase realisasi untuk mengembangkan dan menguji solusi teknis yang...
Sabtu , 03 Oct 2020, 10:51 WIB
Bank Sentral Eropa Bakal Luncurkan Mata Uang Digital
REPUBLIKA.CO.ID, FRANKURT -- Bank Sentral Eropa (ECB) pada Jumat...