#eyjafjallajokull
Selasa , 18 May 2010, 03:33 WIB
Asap Berlalu, Bandara di Inggris Dibuka Lagi
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON--Dua bandara tersibukdi Inggris kembali beroperasi setelah sempat ditutup selama beberapa jam hari ini akibat awan abu vulkanik. Kini pesawat telah kembali lepas landas dari Heathrow dan Gatwick....
Senin , 17 May 2010, 22:49 WIB
Dua Bandara di Belanda Menyusul Ditutup
REPUBLIKA.CO.ID, AMSTERDAM--Bandar udara di Amsterdam dan Rotterdam akan ditutup sedikitnya delapan jam sejak pukul 06.00 pagi waktu setempat, Senin (17/5), akibat awan abu vulkanik dari Islandia.Siaran televisi Belanda melaporkan selain di dua kota tersebut bandara di kota lainnya tidak akan terpengaruh. Namun ditutupnya dua bandara tersebut akan membuat lalu lintas udara di kota-kota lainnya menjadi amat padat.Bandara Schiphol Amsterdam...
Senin , 17 May 2010, 21:59 WIB
Terkendala Abu Vulkanik, Bandara Tersibuk di Eropa Ditutup
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON--Bandar udara (Bandara) tersibuk di Eropa, Heathrow, terpaksa...