Advertisement
#faizal-zainudin
Kamis , 25 Nov 2010, 11:59 WIB
Faizal Ingin Gantikan Ongkos Haji Orang Tuanya
REPUBLIKA.CO.ID, GUANGZHOU--Selain bertanding untuk bisa mengibarkan 'Merah Putih' di podium Karate Asian Games XVI/2010, karateka peraih medali perunggu Faizal Zainuddin punya motivasi lain. Ia ingin bisa membantu menggantikan ongkos...