Seorang inspektur Badan Energi Atom Internasional memasang peralatan pengawasan, di Fasilitas Konversi Uranium Iran, di luar kota Isfahan, Iran, 8 Agustus 2005. Iran mematikan dua kamera pengintai pengawas nuklir PBB yang memantau salah satu situs atomnya, televisi pemerintah melaporkan Rabu, 8 Juni 2022. Laporan itu tidak mengidentifikasi situs tersebut.

Iran Pastikan tak ada Fasilitas Nuklir Terdampak Serangan Israel

REPUBLIKA.CO.ID, YERUSALEM -- Surat kabar Jerusalem Post melaporkan bahwa sebuah pesawat tempur jarak jauh Israel menembakkan rudal ke aset Angkatan Udara Iran di provinsi Isfahan, Iran tengah, Jumat (19/4/2024). Namun, harian itu tidak menyebutkan sumber dari dugaan tersebut. Sementara itu, sejumlah media Iran melaporkan pada Jumat pagi bahwa pertahanan udara diaktifkan terhadap obyek mencurigakan di beberapa kota. Termasuk Isfahan, di...

Fasilitas pembangkit listrik tenaga nuklir Bushehr di Iran. Badan Tenaga Atom Internasional mengatakan Iran lanjutkan aktivitas nuklir di tengah perundingan JCPOA. Ilustrasi.

Iran Lanjutkan Aktivitas Nuklir Meski Perundingan Dimulai

REPUBLIKA.CO.ID, WINA -- Badan Tenaga Atom Internasional (IAEA) mengatakan Iran mulai memproduksi uranium yang diperkaya dengan sentrifugal canggih di pabrik Fordow yang terletak di dalam gunung. Langkah ini dilakukan tepat saat perundingan untuk menyelamatkan kesepakatan nuklir 2015 atau Joint Comprehensive Plan of Action (JCPOA) digelar di Wina.Pengumuman ini tampaknya untuk melemahkan pembicaraan tidak langsung Amerika Serikat (AS) dan Iran...

Pasukan Israel berpatroli di jalan-jalan dan mencari rumah-rumah selama operasi militer. Latihan militer akan melibatkan partisipasi ribuan tentara Israel dan personel sipil. Ilustrasi.

Senin , 01 Nov 2021, 11:56 WIB

Israel Gelar Latihan Militer Skala Besar

 Foto satelit dari Planet Labs Inc. menunjukkan fasilitas nuklir Natanz Iran pada Rabu, 14 April 2021. Iran telah melakukan pengayaan uranium hingga 60 persen di situs Natanz.

Selasa , 26 Oct 2021, 20:21 WIB

Pengayaan Uranium Iran Kian Jauh Lampaui Batas