#festival-muslim-xinjiang
Selasa , 25 Jul 2023, 13:53 WIB
Habib Husein Ja'far Al Hadar Senang Anak Muda Ikut Festival Hijriah Republika
REPUBLIKA.CO.ID, BEKASI -- Festival Hijriah Republika yang digelar di Kota Bekasi pada Senin (24/7/2023) malam WIB, berjalan lancar. Pertunjukan seni musik Muslim Xinjiang, Cina bisa terlaksana sesuai jadwal yang...
Senin , 24 Jul 2023, 12:12 WIB
Plt Wali Kota Bekasi Ajak Jajarannya Saksikan Festival Hijriah Republika
REPUBLIKA.CO.ID, BEKASI -- Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto Tjahyono mengajak jajarannya hadir menyaksikan acara Festival Hijriah 1 Muharram 1445. Acara tersebut dihelat oleh Republika bekerja sama dengan Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Komite Tiongkok. "Baru saja saya mendapat informasi ada kegiatan Hijriah, Muharraman di Bekasi Convetion Center (BCC) yang diselenggarakan Republika. Bagi yang memiliki waktu...