Salah satu film animasi Indonesia (ilustrasi).

Intervensi Pemerintah Diperlukan untuk Kemajuan Film Animasi

REPUBLIKA.CO.ID, CIMAHI – Pemerintah pusat harus melakukan intervensi untuk memajukan industri kreatif film animasi di Indonesia. Hal itu dapat dilakukan melalui kebijakan untuk menyediakan sedikitnya 30 menit tayangan animasi per hari. Dan disiarkan di stasiun televisi nasional."Kalau ingin maju, intervensi pemerintah kuncinya, dengan 30 menit tayangan animasi, dampaknya akan luar biasa," ujar Ketua Cimahi Creative Association (CCA), Rudy Suteja,...