Makar (ilustrasi)

Firza Husein Ajukan Gugatan Praperadilan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Firza Husein mengajukan praperadilan terhadap status hukum sebagai tersangka upaya makar yang ditetapkan penyidik Polda Metro Jaya. Pengacara Firza Husein, Dahlia Zein mempertanyakan penyidik menahan Firza terkait upaya makar namun kliennya mendapatkan pertanyaan mengenai soal dugaan tindak pidana pornografi. "Mengajukan praperadilan," kata pengacara Firza Husein, Dahlia Zein di Jakarta Senin (6/2). Menurut Dahlia, penyidik kepolisian memasukkan materi penyidikan...