Inilah Fitur-fitur Dahsyat Pesawat Udara Masa Depan

REPUBLIKA.CO.ID, Perusahaan pesawat terbang airbus di Eropa punya ide membuat konsep pesawat terbang transparan yang terangkum dalam salah satu buku yang berjudul  "The Future, by Airbus" setebal 14 halaman. Beberapa konsep dan ide penerbangan komersil untuk masa depan pun di susun. Mereka memprediksi bahwa pesawat terbang komersil di tahun 2050 yang mereka ciptakan nanti, kursinya akan menyesuaikan ukuran tubuh penumpang. Teknologi...