Ketua Fraksi PAN Saleh Partaonan Daulay

Fraksi PAN Nilai RUU Ibu Kota Negara Belum Prioritas

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rancangan Undang-Undang Ibu Kota Negara (RUU IKN) resmi masuk ke dalam program legislasi nasional (prolegnas) prioritas tahun 2021. Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN) menganggap RUU IKN belum menjadi prioritas saat ini. "Fraksi PAN itu tentu dari awal selalu menyebutkan bahwa kami tetep memprioritaskan undang-undang yang betul-betul dibutuhkan oleh negara dan juga masyarakat," kata Ketua Fraksi PAN, Saleh Partaonan...

Warga melintas di depan toko yang telah tutup di kawasan Sabang, Jakarta, Selasa (7/4/2020). Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto telah resmi menetapkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di wilayah DKI Jakarta dalam rangka percepatan penanganan COVID-19, penetapan tersebut tertuang dalam Keputusan Menteri Kesehatan Nomor HK.01.07/Menkes/239/2020.

PSBB, F-PAN Minta Pemerintah Penuhi Kebutuhan Masyarakat

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- DKI Jakarta menjadi provinsi pertama yang akan menerapkan kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). Namun, Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN) DPR meminta pemerintah pusat dan daerah dapat memenuhi segala kebutuhan warganya selama PSBB diberlakukan. "Mobilitas orang harus betul-betul dibatasi. Kalaupun ada yang keluar masuk harus dipastikan semuanya yang berkaitan dengan pemenuhan kebutuhan warga DK," ujar Wakil Ketua Fraksi...