Laga Bayern Munchen vs Galatasaray

Prediksi Starting XI Laga Bayern Munchen Vs Galatasaray

REPUBLIKA.CO.ID, MUNCHEN -- Setelah meraih hasil positif di liga domestik, Bayern Munchen mengalihkan fokus ke Eropa. Beberapa jam lagi FC Bayern akan bertemu Galatasaray pada matchday keempat Grup A Liga Champions musim 2023/2024. Raksasa Jerman ini bertindak sebagai tuan rumah di Allianz Arena, Munchen, Kamis (9/10/2023) dini hari WIB.  Bayern memimpin Grup A dengan nilai sembilan. Sementara Galatasaray berada di posisi...

 Nicolo Zaniolo saat masih jadi andalan AS Roma. Kiniia diincar AC Milan.

AC Milan Kembali Hidupkan Asa Rekrut Pemain yang Dibuang Jose Mourinho Ini Akhir Musim

REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Terlepas kepastian Nicolo Zaniolo pindah ke Galatasaray dari AS Roma pada bursa transfer musim dingin kemarin, spekulasi terus berlanjut bahwasanya AC Milan sedang mempertimbangkan melayangkan tawaran untuk sang pemain musim panas 2023 nanti. Gelandang serang asal Italia itu dibuang AS Roma yang dilatih Jose Mourinho bulan lalu. Ia lalu menekan kontrak dengan raksasa Turki dari Roma dalam kesepakatan senilai...