Petugas memeriksa tiket calon penumpang pesawat di Terminal Domestik Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Badung, Bali.

Ditjen Pajak: Tiket Pesawat Domestik Tetap Dikenakan PPN 12 Persen Mulai 2025

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan, Dwi Astuti mengonfirmasi tiket pesawat domestik tetap akan dikenakan Pajak Pertambahan Nilai (PPN), meskipun harga tiket pesawat saat ini sudah mengalami lonjakan yang signifikan. Hal ini menyusul rencana pemerintah untuk menaikkan tarif PPN menjadi 12 persen mulai Januari 2025. “Jasa Angkutan Udara Dalam Negeri, termasuk tiket pesawat, tidak termasuk...

Umat Katolik mengikuti misa akbar di Stadion Madya, kompleks Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta, Kamis (5/9/2024). Misa akbar yang dihadiri oleh hampir 90 ribu umat Katolik tersebut dipimpin langsung oleh Pemimpin Gereja Katolik Dunia yang juga Kepala Negara Vatikan Paus Fransiskus yang berlangsung pukul 17.00 -19.00 WIB. Paus Fransiskus  melakukan perjalanan keagamaan dan kenegaraan atau apostolik ke Indonesia selama 4 hari dari tanggal 3-6 September mendatang. Indonesia merupakan negara pertama yang dikunjungi Paus Fransiskus selama perjalanan apostoliknya 11 hari di kawasan Asia Pasifik.

Paus Fransiskus Terbang ke Papua Nugini

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Pemimpin umat Katolik dunia yang juga Kepala Negara Vatikan Paus Fransiskus pagi ini meninggalkan Indonesia. Paus menuju ke Papua Nugini setelah menjalani agenda apostolik di Jakarta sejak Selasa (3/9/2024). Paus Fransiskus tiba di Terminal VVIP Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) bersama iring-iringan rombongannya sekitar pukul 10.01 WIB, Jumat (6/9/2024), dengan pengawalan ketat dari aparat keamanan TNI/Polri. Kepala Negara Vatikan...