#gatot-pujo
Selasa , 28 Jul 2015, 18:16 WIB
KPK Tetapkan Gubernur Sumut dan Istrinya Sebagai Tersangka
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- KPK menetapkan Gubernur Sumatera Utara Gatot Pujo Nugroho dan istrinya Evi Susanti sebagai tersangka kasus dugaan tindak pidana korupsi pemberian suap majelis hakim dan panitera Pengadilan...
Jumat , 24 Jul 2015, 13:09 WIB
Gubernur Sumut dan Istri tak Penuhi Panggilan KPK
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur Sumatera Utara Gatot Pujo Nugroho dan istrinya Evi Susanti tidak akan memenuhi panggilan Komisi Pemberantasan Korupsi untuk menjadi saksi dalam kasus dugaan korupsi suap majelis hakim dan panitera PTUN Medan. "Pak Gatot kemarin ada di Medan. Beliau kemarin mengikuti acara halal bi halal dengan pegawai pemerintah provinsi di Sumut, keberadaan beliau sampai saat ini belum komunikasi,"...
Kamis , 23 Jul 2015, 19:11 WIB
Besok, Gatot dan Istrinya Diperiksa KPK
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali memanggil...
Rabu , 22 Jul 2015, 22:51 WIB
In Picture: 12 Jam Diperiksa KPK, Gubernur Sumut Merasa Letih
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur Sumatera Utara Gatot Pujo Nugroho didampingi...
Rabu , 22 Jul 2015, 03:45 WIB
Gatot Pujo Janji Penuhi Panggilan KPK Hari Ini
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur Sumatera Utara Gatot Pujo Nugroho...