Advertisement
#gelandang-timnas-brasil
Selasa , 18 Oct 2022, 13:19 WIB
Conte Pastikan Richarlison Masih Bisa Tampil di Piala Dunia 2022
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Gelandang serang Tottenham Hotspur, Richarlison, harus rela mengakhiri laga kontra Everton, akhir pekan lalu, lebih cepat. Pemain asal Brasil itu ditarik keluar pada awal babak kedua...