#gempa-yogya-senin-malam
Senin , 26 Aug 2024, 20:42 WIB
Diguncang Gempa 5,8 SR, Warga Yogya Berhamburan Keluar Rumah
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA — Provinsi DIY diguncang gempa bumi berkekuatan 5,8 skala Richter pada Senin (26/8/2024) malam. Gempa tersebut dirasakan oleh warga di seluruh kabupaten dan kota se-DIY. Warga setempat pun...
Senin , 26 Aug 2024, 20:35 WIB
Gempa Berkekuatan 5,8 SR Guncang DIY
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Gempa mengguncang Provinsi DIY pada pukul 19.57 WIB, Senin (26/8/2024) malam. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mencatat gempa tersebut berkekuatan 5,8 skala Richter (SR). Pusat gempa diketahui di barat daya Kabupaten Gunungkidul, DIY. "Lokasi gempa 95 kilometer baratdaya Gunungkidul, DIY," tulis BMKG dalam keterangan resminya, Senin (26/8/2024) malam. Gempa terjadi di kedalaman 30 kilometer. Meski begitu, BMKG...