#gernas-bbi-jabar
Ahad , 04 Apr 2021, 15:01 WIB
Potensi Pembeli Program Gernas BBI Capai 21 Juta Orang
REPUBLIKA.CO.ID,BANDUNG -- Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil bersama Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki, dan Gubernur Bank Indonesia Perry...
Sabtu , 03 Apr 2021, 11:06 WIB
Gernas BBI, Jabar Gencarkan Promosi Belanja Produk UMKM
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG — Pemerintah Provinsi Jawa Barat mendukung pemerintah pusat dalam upaya pemulihan ekonomi pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM). Untuk membantu memulihkan UMKM yang terdampak pandemi Covid-19 ini, pemerintah pusat menggagas Gerakan Nasional (Gernas) Bangga Buatan Indonesia (BBI). Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil mengatakan, pemerintah provinsi (pemprov) akan membantu menyukseskan Gernas BBI ini. Di Jabar, gerakan yang mengangkat tagline #UMKMJabarPaten ini...