Tersangka kasus penganiayaan Mario Dandy Satriyo dihadirkan dalam rilis yang digelar Kepolisian di Polres Jakarta Selatan.

'Kasus Penganiayaan oleh Anak Pejabat Pajak Jadi Pembelajaran Bagi Orang Tua'

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerhati anak dan pendidikan, Retno Listyarti, mengecam kasus penganiayaan anak di bawah umur yang belum lama ini menjadi viral. Putra pejabat Direktorat Pajak bernama Dandy Satriyo yang sudah usia dewasa (20 tahun) menganiaya seorang anak pengurus GP Ansor yang masih usia anak, David (17 tahun). Aksi itu ditengarai terjadi karena Dandy membela pacarnya yang juga masih usia...

GP Ansor DKI Luncurkan Gerakan Sedekah Air Minum untuk Warga

GP Ansor DKI Luncurkan Gerakan Sedekah Air Minum untuk Warga

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Pimpinan Wilayah Gerakan Pemuda Ansor DKI Jakarta meluncurkan gerakan sedekah air siap minum untuk masyarakat secara gratis. Ketua GP Ansor DKI Jakarta  Muhamad Ainul Yakin SQ menyampaikan jika gerakan berbagi atau sedekah air minum untuk warga merupakan upaya untuk meringankan kebutuhan warga, selain itu sedekah air juga merupakan anjuran Nabi Muhammad SAW.  "Ansor menginisiasi, mempelopori untuk mengajak seluruh pihak sama-sama...