#grand-final-piala-presiden
Senin , 14 Nov 2022, 07:05 WIB
Para Juara Piala Presiden Esports 2022 Bertekad Pertahankan Gelar Tahun Depan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Para juara Piala Presiden Esports 2022 bertekad mempertahankan gelar pada tahun depan. Mereka akan terus mengasah kemampuannya sejak sekarag agar dapat mewujudkan target tersebut. Piala Presiden Esports 2022...
Ahad , 13 Nov 2022, 10:43 WIB
Dewa United Esports dan Siam Esports Kuasai Titel Piala Presiden Cabang Gim Lokal
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dewa United Esports mempertahankan gelar sebagai juara game Lokapala usai mengalahkan Jeet Capital Arion pada Grand Final Piala Presiden Esports 2022 di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (12/11/2022). "Saya merasa sangat bangga, bisa mempertahankan gelar juara bersama dengan teman-teman saya. Kami juga pastinya akan berusaha untuk mempertahankan gelar juara, pada Piala Presiden Esports selanjutnya," ujar jungler Dewa United Jeremy...
Ahad , 13 Nov 2022, 07:27 WIB
NFT Esports Meraih Gelar Juara Piala Presiden Esports 2022 untuk Cabang PUBG
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tim NFT Esports berhasil meraih gelar juara...
Sabtu , 12 Nov 2022, 13:21 WIB
Jadi Juara Battle of Guardians Piala Presiden Esports 2022, Noizze: Alhamdulilah
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Noizze keluar sebagai juara cabang game Battle...
Jumat , 11 Nov 2022, 13:55 WIB
Grand Final Piala Presiden Esports 2022 Resmi Dimulai Hari Ini
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno membuka...