Ekspresi kecewa Serena Williams saat melawan Harmony Tan pada putaran pertama Grand Slam Wimbledon 2022. Serena dikalahkan Tan dalam pertandingan comeback-nya ke Wimbledon.

Tragis, Serena Williams Langsung Tumbang pada Putaran Pertama Wimbledon

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Comeback Serena Williams pada ajang Grand Slam Wimbledon setelah smbuh dari cedera panjang berakhir pahit. Juara tujuh kali Wimbledon itu langsung tumbang dari petenis peringkat 115, Harmony Tan, dari Prancis pada putaran pertama. Serena menyerah 7-5, 1-6, 7-6 (7) lewat pertarungan sengit di Centre Court pada Rabu (29/6/2022) dini hari WIB. Dengan atap Center Court ditutup dan waktu...

Para petenis top berburu gelar Grand Slam.

Ahad , 26 Jun 2022, 05:44 WIB

Berburu Grand Slam

Petenis Spanyol Rafael Nadal bertahun-tahun menderita masalah di kakinya yang disebut sindrom Muller-Weiss. Ilustrasi.

Kamis , 09 Jun 2022, 00:45 WIB

Nadal Jalani Perawatan Kaki Jelang Wimbledon

Andy Murray tersingkir dari turnamen Grand Slam Wimbledon.

Dua Petenis Tuan Rumah Tersingkir dari Wimbledon

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Dua petenis tuan rumah, Andy Murray serta Dan Evans, tersingkir di putaran ketiga Wimbledon. Murray tak bisa melangkah lebih maju karena dikalahkan petenis asal Kanada Denis Shapovalov dengan skor 6-4 6-2 6-2. Murray menyusul petenis nomor satu Inggris Evans yang takluk dari petenis ajaib dari Amerika Serikat Sebastian Korda dengan skor 6-3 3-6 6-3 dan 6-4. Korda yang...