Djarot Saiful Hidayat

Pembatasan Motor dengan Ganjil-Genap, Djarot: Dikaji Dulu

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat mengatakan akan mengkaji wacana pembatasan sepeda motor dengan rute ganjil-genap. Djarot menuturkan akan mengkaji bersama Polda Metro Jaya. "Begini mobil sudah (pembatasan ganjil genap) kan tinggal sepeda motor. Sepeda motor ini kan luar biasa banyaknya ya dan juga menimbulkan kemacetan. Jadi kita lihat dulu kita kaji betul apakah memang bisa ya untuk...