#gula-kelapa-organik
Rabu , 10 Aug 2022, 22:03 WIB
Purbalingga Ekspor 20 ton Gula Kelapa Organik Ke Malaysia
REPUBLIKA.CO.ID, PURBALINGGA -- Sebanyak 20 ton gula kelapa organik asal Purbalingga berbentuk Coconut Sugar Block diekspor ke Malaysia. Ekspor ini merupakan kolaborasi CV Bunga Palm Purbalingga dengan CV Maras Bekasi. Pemberangkatan...
Jumat , 24 Jul 2015, 18:50 WIB
Pengembangan Gula Kelapa Organik Diberi Anggaran Rp 968 juta
REPUBLIKA.CO.ID, PURBALINGGA -– Untuk meningkatkan kesejahteraan para perajin gula kelapa, Pemkab Purbalingga mengalokasikan anggaran yang cukup besar dalam APBD 2015. Kepala Dinas Perdagangan Perindustrian Perdagangan Dan Koperasi (Dinperindagkop) Kabupaten Purbalingga Agus Winarno, menyebutkan salah satu upaya yang dilakukan Pemkab untuk meningkatkan kesejahtaraan perajin, adalah dengan meningkatkan kualitas gula kelapa yang dihasilkan.''Yang kita fokuskan untuk meningkatkan kualitas gula kelapa ini,...