#gus-miftah-hina-sonhaji
Jumat , 06 Dec 2024, 18:30 WIB
Minta Maaf dan Mundur dari Utusan Khusus, Miftah Mengaku tak Ditekan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pendakwah Miftah Maulana Habiburahman atau dikenal luas oleh masyarakat sebagai Gus Miftah, mengundurkan diri dari jabatannya sebagai Utusan Khusus Presiden. "Saya ingin sampaikan sebuah keputusan yang telah...
Jumat , 06 Dec 2024, 16:39 WIB
Ditanya Soal Miftah Hina Penjual Es, Gus Baha: Semoga Diampuni Allah
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Saat mengisi satu kajian di Universitas Islam Indonesia (UII), Kamis (5/12/2024) tentang meneladani tafsir Alquran di Indonesia, Gus Baha dan Profesor Quraish Shihab mendapatkan pertanyaan tentang kelakuan Miftah Maulana yang menghina penjual es teh. Gus Baha dan Quraish Shihab pun menjawabnya dengan bijak isu yang sedang memanas tersebut.Dari video yang beredar, pemilik nama asli KH Ahmad...
Jumat , 06 Dec 2024, 15:02 WIB
Sambil Nangis, Miftah Maulana Mundur Sebagai Utusan Khusus Presiden
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Miftah Maulana Habiburrahman atau yang sering...
Jumat , 06 Dec 2024, 11:33 WIB
Sunhaji, Pedagang Es yang Disemprot Gus Miftah Jadi Anggota Kehormatan Banser
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Setelah mengeluarkan ucapan merendahkan dalam pengajian di...