Jamaah haji kloter terakhir dari Embarkasi Solo tiba di Asrama Haji Donohudan Kabupaten Boyolali, Rabu (26/9).

Kloter Terakhir Jamaah Haji Debarkasi Solo Telah Tiba

IHRAM.CO.ID, BOYOLALI -- Jamaah haji kelompok terbang (kloter) terakhir yang diberangkatkan dari Embarkasi Solo telah tiba di Asrama Haji Donohudan, Kabupaten Boyolali, Rabu (26/9). Kloter 95 tersebut terdiri atas 341 jamaah haji yang berasal dari 21 kabupaten/kota di Jawa Tengah. Kasubag Humas dan Informasi Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Debarkasi Solo Afief Mundzir, mengatakan, pesawat yang membawa jamaah haji kloter 95...

Pemakaman Baqi diperuntukan bagi jamaah haji yang wafat di Tanah Suci

Rabu , 26 Sep 2018, 08:00 WIB

16 Jamaah Haji Palembang Wafat di Tanah Suci

Jamaah haji memasuki tenda di Arafah untuk melaksanakan puncak haji.

Selasa , 25 Sep 2018, 19:23 WIB

Empat Inovasi Haji Baru akan Diterapkan Tahun Depan

Ketua PPIH Arab Saudi Ahmad Dumyathi Basori

Selasa , 25 Sep 2018, 17:24 WIB

Menteri Agama Gelar Evaluasi Haji 2018 di Makkah

Ilustrasi Jamaah Haji Wafat

Selasa , 25 Sep 2018, 16:56 WIB

Jamaah Haji Banyumas Terbanyak yang Meninggal

Jamaah haji kloter 67 asal Semarang menunggu bus di depan Hotel Al Lulua, Sektor 5, Syisyah, Makkah yang akan membawa mereka ke Arafah, Rabu pagi (30/8).

Selasa , 25 Sep 2018, 16:47 WIB

Musim Haji Tingkatkan Permintaan Hotel Timur Tengah

Petugas Daker Bandara memayungi jamaah lansia di Bandara Amir Muhammad bin Abdulaziz, Madinah.

Selasa , 25 Sep 2018, 13:11 WIB

Kloter Terakhir Jamaah RI Pulang Hari Ini

Jamaah haji indonesia (ilustrasi)

Senin , 24 Sep 2018, 20:42 WIB

Jamaah Haji Diimbau Cek Kesehatan

Petugas kesehatan menangani jamaah yang menderita sakit di Pos Kesehatab Haji Indonesia di Arafah.

Senin , 24 Sep 2018, 17:17 WIB

Seorang Jamaah Haji Jambi Dirawat di RS Batam

 Sekretaris Jenderal Kementerian  Kesehatan Untung Suseno

Senin , 24 Sep 2018, 13:35 WIB

Pelayanan Kesehatan Haji Diklaim Meningkat

Petugas kesehatan menangani jamaah yang menderita sakit (ilustrasi)

PIHK Diminta tak Tinggalkan Jamaah Sakit

Laporan Wartawan Republika.co.id, Fitriyan Zamzami dari Madinah, Arab Saudi IHRAM.CO.ID, MADINAH -- Meski seluruh rombongan haji khusus yang datang ke Tanah Suci telah dipulangkan, beberapa jamaah masih dirawat di rumah sakit Arab Saudi. Pihak PPIH Arab Saudi menyoroti ketiadaan perwakilan Penyelenggara Ibadah Haji Khusus (PIHK) yang memantau keadaan jamaah yang tengah dirawat tersebut. Hal tersebut disampaikan saat PPIH Arab Saudi Bidang Pengawasan...

Petugas mendorong jamaah Kloter 41 Embarkasi Jakarta-Bekasi di Bandara Amir Muhammad bin Abdulaziz, Madinah, Ahad (9/9) dini hari. Kloter tersebut merupakan rombongan pertama yang bertolak pulang dalam gelombang kedua kepulangan jamaah haji.

Senin , 24 Sep 2018, 06:03 WIB

184 Ribu Jamaah Haji Telah Dipulangkan

Petugas haji Indonesia memakaikan sandal pada jamaah yang kehilangan di Gerbang 21 Masjid Nabawi.

Jumat , 21 Sep 2018, 13:01 WIB

Jamaah Haji Jawa Tengah yang Wafat Bertambah

Jamaah haji sedang di Padang Arafat

Jumat , 21 Sep 2018, 06:33 WIB

Taiwan Tawarkan Jatah Kuota Haji Kepada Indonesia