Paslon nomor urut 01 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar AMIN (kiri), Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh (dua dari kanan), dan Wapres RI ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla (kanan) memberikan keterangan pers di kediaman Jusuf Kalla di Jalan Brawijaya Raya, Jakarta Selatan, Rabu (20/3/2024).

Surya Paloh Sebut akan Evaluasi Wacana Hak Angket

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh (SP) akhirnya angkat bicara mengenai kejelasan sikap Partai Nasdem terhadap wacana hak angket DPR RI soal kecurangan Pemilu 2024. SP menyatakan Partai Nasdem akan mengevaluasi wacana tersebut.  Hal itu disampaikan SP dalam konferensi pers yang digelar usai KPU RI mengumumkan bahwa paslon nomor urut 02 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka menang sebagai...

Ketua Fraksi PPP DPR yang juga Wakil Ketua MPR Amir Uskara menanggapi usulan hak angket yang sudah disuarakan tiga fraksi, di Gedung Nusantara IV, Kompleks Parlemen, Jakarta, Jumat (8/3/2024).

PPP Hak Angket Belum Disinggung, Masih Fokus Rekapitulasi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) DPR Amir Uskara membantah pihaknya tidak tegas terkait usulan hak angket. Amir menegaskan, partai berlambang Ka'bah itu masih fokus terhadap proses penghitungan suara Pemilu 2204."Persoalan angket saya kira kita belum singgung sama sekali dalam proses-proses pertemuan-pertemuan di internal. Karena sesuai dengan instruksi ketua umum kami dan juga kami di fraksi,...