Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Serang menggelar operasi pasar (OP) untuk menurunkan harga gula dan bawang putih yang tengah meroket. Untuk memastikan aturan physical distancing di tengah wabah covid-19, Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah turun langsung.

Tekan Harga Gula, Bupati Serang Pimpin Operasi Pasar

REPUBLIKA.CO.ID,  SERANG -- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Serang menggelar operasi pasar (OP) untuk menurunkan harga gula dan bawang putih yang tengah meroket. Untuk memastikan aturan physical distancing di tengah wabah covid-19, Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah turun langsung. Pemimpin daerah perempuan pertama di Kabupaten Serang ini mengatur operasi di Pasar Baros, Kabupaten Serang, Banten, Selasa (5/5). Datang sekira pukul 9.10 WIB,...

Karyawan bekerja di dalam gudang penyimpanan stok gula pasir milik PT Rejoso Manis Indo (RMI) di Blitar, Jawa Timur, Senin (9/3/2020). (Antara/Irfan Anshori)

Mendag Segera Lakukan Operasi Pasar Gula

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Perdagangan Agus Suparmanto menjelaskan pihaknya telah berkoordinasi dengan distributor guna melaksanakan operasi pasar untuk komoditas gula pasir yang harganya semakin tinggi di atas harga acuan. Berdasarkan data Pusat Informasi Harga Pangan Strategis Nasional (PIHPS), harga rata-rata gula pasir Nasional hingga Rabu (11/3) ini sudah mencapai Rp 17.400 per kilogram. Harga tersebut lebih tinggi dibandingkan harga...

Gula pasir

Sabtu , 07 Mar 2020, 20:24 WIB

Harga Gula Pasir Tembus Rp 18 Ribu di Aceh

Gula impor

Selasa , 26 Jul 2016, 18:09 WIB

Gula Impor Masuk Pertengahan Agustus