Advertisement
#hari-bersejarah-korea-selatan
Jumat , 01 Mar 2024, 10:29 WIB
Minta Maaf Soal Unggahan Libur 1 Maret, Niki Enhypen Bikin Warganet Korea Makin Kesal
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Niki 'Enhypen' menuai kritik dari warganet Korea Selatan karena unggahan yang dia buat dianggap menyinggung hari kemerdekaan negara mereka. Meski Niki sudah meminta maaf, warganet Korea...