Taman Sungai Tjimanoek, Indramayu.

KLHK Apresiasi Pertamina Kelola Sampah dengan Baik di Indramayu

REPUBLIKA.CO.ID, INDRAMAYU -- Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia melalui Direktur Jenderal Pengelolaan Sampah dan Limbah B3 (PSBL3), Rosa Vivien Ratnawati, mengapresiasi Pertamina Group di wilayah Kabupaten Indramayu yang telah mendukung pemerintah dalam mengedukasi masyarakat untuk peduli lingkungan. Apresiasi tersebut disampaikan Dirjen PSBL3 pada kegiatan penyambutan peserta touring sepeda “Jelajah Bersih Negeri” KLHK yang menjadi rangkaian kegiatan peringatan Hari Peduli...

Kantong plastik.

Kantong Plastik Berbayar Sudah Diterapkan di Tangsel

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG SELATAN -- Kebijakan kantong plastik berbayar dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Perhutanan yang diujicobakan pada beberapa kota di Indonesia sudah mulai diterapkan di Tangerang Selatan (Tangsel) mulai Ahad (21/2). Walikota Tangsel Airin Rahmi Diany menyatakan pada prinsipnya pemkot Tangsel mendukung kegiatan yang bermanfaat untuk masa depan dan kelestarian lingkungan. Sebelumnya Pemkot Tangsel sudah mengundang pihak ritel untuk mensosialisasikan...