Sejumlah pemuka agama Hindu menyiapkan sesaji untuk sembahyang saat upacara Melasti di mata air Tuk Mas, Grabag, Magelang, Jawa Tengah, Rabu (2/3/2022). Upacara Melasti atau ritual penyucian alam semesta dan jiwa raga manusia pada rangkaian perayaan Hari Raya Nyepi tahun ini dilakukan hanya oleh pemuka agama Hindu akibat meningkatnya kasus COVID-19 di Magelang.

Upacara Melasti Sambut Nyepi di Parangtritis Dongkrak Kunjungan Wisata

REPUBLIKA.CO.ID, BANTUL -- Upacara Melasti dalam rangka menyambut Hari Raya Nyepi Tahun Saka 1946 di Pantai Parangkusumo, Parangtritis, Kabupaten Bantul, DIY, pada Ahad ( (3/3/2024), mampu menjadi daya tarik dan mendongkrak kunjungan wisatawan ke destinasi wisata tersebut. "Khusus kawasan wisata Pantai Parangtritis jumlah kunjungan pada Ahad (3/3/2024) naik sekitar 1.200 orang dibanding pekan lalu," kata Kepala Seksi (Kasi) Promosi dan...

Pecalang atau petugas pengamanan desa adat di Bali memantau situasi di area Monumen Kapten Anumerta Ida Bagus Putu Japa saat Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1944 di wilayah Desa Sumerta Kelod, Denpasar, Bali, Kamis (3/3/2022).  Warga lokal dan warga pendatang yang berada di Pulau Bali diminta agar menjaga suasana agar kondusif saat Hari Suci Nyepi Caka 1945.

Jelang Nyepi, Warga Lokal dan Pendatang di Bali Diimbau Jaga 'Ketenangan'

REPUBLIKA.CO.ID, DENPASAR -- Warga lokal dan warga pendatang yang berada di Pulau Bali diminta agar menjaga suasana agar kondusif saat Hari Suci Nyepi Caka 1945. Hari Suci Nyepi bagi umat Hindu akan dilaksanakan pada Rabu (22/3/2023). "Tentu masyarakat lokal atau pendatang yang sudah jadi bagian dari masyarakat Bali saya harapkan untuk sama-sama menjaga situasi kondisi kondusif, sehingga kegiatan malam Pangerupukan...