#harimau-ragunan-kena-covid
Ahad , 01 Aug 2021, 15:47 WIB
Anies: Dua Pasien COVID-19 di Ragunan Sudah Mulai Membaik
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan dua "pasien" di Taman Margasatwa Ragunan (TMR) Jakarta Selatan, yang sempat terpapar COVID-19 sudah mulai membaik setelah mendapatkan perawatan intensif dari...
Ahad , 01 Aug 2021, 10:13 WIB
Anies Kunjungi Harimau di Ragunan yang Sempat Terpapar Covid
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyempatkan diri mengunjungi dua 'pasien' di Taman Margasatwa Ragunan (TMR) Jakarta Selatan, yang sempat terpapar Covid-19. Keduanya adalah Hari dan Tino, dua ekor Harimau Sumatra, yang didiagnosis positif Covid-19 pada 15 Juli lalu. "Kemarin, sesudah berkeliling ke enam lokasi vaksinasi di Jakarta, menyempatkan diri mampir ke Ragunan untuk menengok pasien Covid-19 yang cukup...