Acara sosialisasi nomor urut 16 untuk Partai Perindo di Pemilu 2024 mendatang. Perindo dapat nomor 16, Hary Tanoe serukan kader untuk kerja keras dan kerja cerdas.

Perindo Nomor Urut 16, HT: Kita Harus Kerja Keras dan Kerja Cerdas

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Partai Persatuan Indonesia (Perindo) ditetapkan bernomor urut 16 dalam pengundian nomor urut partai politik peserta Pemilu 2024 yang dilaksanakan di Kantor KPU RI, Jakarta Pusat, Rabu (14/12/2022) malam. Pengundian nomor urut itu dilakukan langsung oleh Ketua Umum DPP Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo (HT) dan Ketua Harian Nasional DPP Partai Perindo Tuan Guru Bajang (TGB) Muhammad Zainul Majdi. "Kita telah...

Partai Persatuan Indonesia (Perindo) guna memperkuat struktur dan mematangkan strategi menghadapi Pemilu 2024 mendatang tuntas dibahas dalam Rakernas Partai Persatuan Indonesia (Perindo) 2022.

DPW Seluruh Indonesia Dikerahkan untuk Menangkan Pemilu 2024

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Konsolidasi Partai Persatuan Indonesia (Perindo) guna memperkuat struktur dan mematangkan strategi menghadapi Pemilu 2024 mendatang tuntas dibahas dalam Rakernas Partai Persatuan Indonesia (Perindo) 2022. Ketua Umum DPP Partai  Perindo Hary Tanoesoedibjo dan Ketua Umum DPP Kartini Perindo Liliana Tanoesoedibjo menyaksikan pembacaan ikrar bersama pemenangan Pemilu 2024 dalam Penutupan Rakernas Partai Perindo di Lido Lake Resort, Bogor, Jawa Barat. Ketua Umum...