Pil hidroksiklorokuin yang dikenal sebagai obat antimalaria banyak digunakan sebagai pengobatan Covid-19.

India Sepakat Jual Hidroksiklorokuin ke Malaysia

REPUBLIKA.CO.ID, NEW DELHI -- Pemerintah India sepakat menjual pil hidroksiklorokuin ke Malaysia untuk mengobati pasien Covid-19, kata Wakil Menteri Luar Negeri Malaysia, Kamarudin Jaffar, Rabu (15/4). Penjualan pil dilakukan setelah otoritas di New Delhi mencabut sebagian larangan ekspor obat antimalaria itu.India merupakan negara pembuat hidroksiklorokuin terbesar di dunia. Penjualan obat antimalaria itu meningkat pesat di banyak negara, khususnya di...