.

Inilah Penyebab Umum Tekanan Darah Tinggi yang Perlu Diketahui

alodokterTekanan darah tinggi, atau hipertensi, adalah kondisi umum yang dapat menyebabkan masalah kesehatan serius seperti penyakit jantung, stroke, dan gagal ginjal.Kondisi ini sering disebut sebagai "pembunuh diam-diam" karena biasanya tidak memiliki gejala tetapi dapat menyebabkan kerusakan organ jangka panjang.Tekanan darah adalah kekuatan darah Anda yang mendorong dinding arteri saat jantung memompa. Jika tekanan ini terus-menerus terlalu tinggi, tekanan ini...

Pemeriksaan urine. Keberadaan protein di urine penderita hipertensi, kemungkinan besar menandakan penyakit ginjal.

Penderita Hipertensi dan Diabetes Perlu Deteksi Dini Penyakit Ginjal

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kementerian Kesehatan Maxi Rondonuwu mengatakan penderita hipertensi dan diabetes perlu deteksi dini penyakit gagal ginjal. Mengapa begitu?"Kalau sudah hipertensi dan diabetes, sering cek fungsi ginjal, paling gampang tes urine, ada albumin atau protein di urine," kata Maxi dalam konferensi pers Hari Ginjal Sedunia 2024 di Jakarta, Rabu (13/3/2024).Maxi mengatakan keberadaan...