#hitachi
Senin , 15 Aug 2011, 08:08 WIB
Hitachi Luncurkan Konvergensi Data Center untuk Cloud Computing
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Hitachi Data Systems meluncurKan solusi konvergensi data center untuk mempercepat dan menyederhanakan penerapan cloud computing secara otomatis. Solusi tersebut memadukan sistem storage kelas enterprise dan komputasi blade dari Hitachi...
Selasa , 26 Jul 2011, 09:27 WIB
Optimalkan Kinerja Cloud Computing, Hitachi Integrasikan VSP dengan vSphere 5
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Hitachi Data Systems mengintegrasikan dua solusi utamanya dengan VMware vSphere 5 beserta seperangkat infrastruktur Awan. Integrasi diharapkan mampu meningkatkan optimalisasi dan pengembangan infrastruktur TI serta mempercepat penggelaran komputasi Awan.Kedua solusi tersebut adalah Hitachi Virtual Storage Platform (VSP) dan Hitachi Adaptable Modular Storage (AMS) 2000. Integrasi tersebut akan memperkuat teknologi storage array berkinerja tinggi sehingga bisa meningkatkan densitas, fleksibilitas dan...
Selasa , 28 Jun 2011, 16:39 WIB
IDC: Hitachi Kuasai Pangsa Pasar Storage Disk Eksternal di Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Hitachi Data Systems Corporation memimpin pasar storage disk eksternal...
Senin , 23 May 2011, 19:15 WIB
Optimalkan Cloud Computing, Hitachi Bangun Aliansi dengan SAP
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Hitachi mengumumkan aliansi strategis dengan penyedia peranti lunak bisnis...