Direktur of Ceremonies INASGOC Wishnutama (kiri) dan Ketua INASGOC Erick Thohir (kedua kiri) saat konferensi pers hitung mundur Asian Games 2018 di Jakarta, Selasa (15/8).

Jokowi Lepas Anak Panah pada Hitung Mundur Asian Games 2018

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) akan melepas anak panah dalam seremoni countdown (hitung mundur) Asian Games 2018. Acara ini akan berlangsung di Monas, Jakarta, Jumat (18/8). Acara serupa juga dilakukan di Benteng Kuto Besak, Palembang pada saat yang sama. Palembang merupakan tuan rumah Asian Games 2018 selain Jakarta. Jokowi direncanakan akan melepaskan anak panah ke target berupa Light...