#hiu-paus-terdampar-cianjur
Jumat , 08 Sep 2023, 22:05 WIB
Hiu Paus Disebut Mati Terdampar di Cianjur, Dagingnya Diburu Warga
REPUBLIKA.CO.ID, CIANJUR — Hiu paus atau hiu tutul dilaporkan ditemukan terdampar di pesisir selatan Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Satwa laut itu dikabarkan mati dan dagingnya diburu warga sekitar. Camat Sindangbarang,...
Ahad , 26 Sep 2021, 20:41 WIB
Hiu Paus Ditemukan Terdampar di Pantai Selatan Cianjur
IHRAM.CO.ID, CIANJUR -- Seekor hiu paus tutul ditemukan terdampar di Pantai Cirarangan, Kecamatan Sindangbarang Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Ahad (26/9). Kondisi paus ditemukan dalam kondisi sudah mati. Informasi yang diperoleh dari warga menyebutkan hiu paus tersebut ditemukan pertama kali oleh warga yang tengah mencari ikan sekitar pukul 10.00 WIB. "Ikan hiu ditemukan terdampar sekitar pukul 10.00 WIB di pantai Cirarangan Desa Talagasari Kecamatan...